Ilmu Budaya Dasar


1. Tujuan dari ilmu budaya dasar adalah mengembangkan kepribadian mahasiswa dengan cara memperluas wawasan pemikiran serta kemampuan kritikalnya terhadap nilai-nilai budaya, baik menyangkut orang lain dan alam sekitarnya maupun yang menyangkut dirinya sendiri.

2. Definisi kebudayaan adalah keseluruhan system gagasan, tindakan dan hasil karya manusia dalam kehidupan masyarakat yang dijadikan milik diri manusia dengan belajar. Dengan kata lain, kebudayaan itu adalah segala tindakan yang harus dibiasakan oleh manusia dengan belajar.

Kebudayaan(culture) à berasal dari kata sanskerta : Buddaya.

Bentuk jamak dari Buddhi(budi) atau akal

Kebudayaan: hal-hal yang bersangkutan dengan akal.

Budaya: budi dan daya, yang berupa cipta, karsa dan rasa.

Kebudayaan: Hasil dari cipta, karsa dan rasa.

0 komentar:

Post a Comment